Hari / Tanggal : Rabu / 11 September 2024
Kelas : 2C
Materi : Cara Berhitung
CP :
Peserta didik dapat mengenali, meniru, dan melanjutkan pola bukan bilangan (misalnya, gambar, warna, suara)
TP : Menuliskan kalimat matematika dari penjumlahan dua bilangan yang terdiri dari dua angka dari situasi tertentu dan mengungkapkan cara penghitungannya.
Bismillah…
Assalamu’alaikum anak sholih dan sholihah. Bagaimana kabarnya pagi ini? In syaa Allah dalam keadaan sehat semua ya Nak, aamiin.
Dimana Ibu Guru harapkan kalian nantinya bisa mengenali lima simbol Pancasila dalam Garuda Pancasila dengan tepat.
Materi : Penerapan Sila-Sila Pancasila
CP : Peserta didik mengenal bendera negara, lagu kebangsaan, simbol dan sila-sila Pancasila dalam lambang negara Garuda Pancasila, dan menerapkan nilai-nilai Pancasila di lingkungan keluarga; mengenal para perumus Pancasila.
TP : Melalui pengamatan gambar, menyimak video, membaca teks, tanya jawab, bercerita, siswa dapat memahami penerapan sila-sila Pancasila dalam kehidupan sehari-hari.
Silahkan diiulas kembali di rumah bersama orangtua hebat kalian yaa… Jangan lupa ucapkan terimakasih, atas jasa orangtua kalian.
Jangan lupa shalatnya dilaksanakan di rumah ya sayang…
Ibu Guru akhiri, Wassalamu’alaikum Wr.Wb.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar