Jumat, 04 September 2020

Materi Ajar: Jumat, 4 September 2020

 

Hari, Tanggal
:
Jumat, 4 September 2020
Kelas
:
2B
Tema
:
2 BERMAIN DI LINGKUNGANKU
Subtema
:
2 BERMAIN DI RUMAH TEMAN
Pembelajaran
:
5


RINGKASAN MATERI
VIDEO PEMBELAJARAN TEMA 2 SUBTEMA 2 PEMBELAJARAN 6




MANFAAT PERUBAHAN WUJUD BENDA DALAM KEHIDUPAN SEHARI – HARI
Perubahan wujud benda bisa membantu kehidupan sehari-hari. Seperti saat kapur barus menyublim(perubahan benda dari padat ke gas), kapur barus menghasilkan bau yang wangi yang berguna untuk membuat lemari wangi dan seiring waktupun kapur barus tersebut habis.
Membeku = membuat es batu.
Mencair = memanaskan cokelat batangan.
Menguap = menguapkan air laut (bagi petani garam)

Manfaat mematuhi aturan:
a. Hidup menjadi disiplin.
b. Hidup menjadi lebih tenang apabila mematuhi aturan.
c. Terwujudnya kehidupan yang aman, damai, serta sejahtera.
d. Mempunyai sikap tanggung jawab.

TUGAS
SILAHKAN PAHAMI GAMBAR DIBAWAH INI DAN TULISKAN PENDAPAT KALIAN APAKAH GAMBAR TERSEBUT TERMASUK MEMATUHI ATURAN ATAU TIDAK.

NO


GAMBAR

ATURAN

TIDAK

1

Bukan aturan Karena menjahili teman.(CONTOH)
2


3


4




Tidak ada komentar:

Posting Komentar