Asslamualaikum wr wb , Apa kabar anak soleh solehah? Semoga kita senantiasa selalu dalam lindungan Allah swt.
Untuk hari ini kita belajar kembali ya anak soleh solehah, Sebelum memulai pelajaran jangan lupa untuk sholat dhuha, murajaah harian dan membaca doa ya..
Anak soleh solehah mari kita simak video pembelajaran berikut ini ya :
Video Pembelajaran Tema 6 Subtema 3 Pb 4Setelah menonton video diatas nk soleh solehah bisa melihat rangkuman materi dibawah ini :
Kesalahan pada teks terebut dapat dilihat pada teks berikut!!
Diskusikan pada orang tuamu atau dengan teman disebelahmu:
Bacalah cerita berikut!
Edo memetik mangga. Mangga yang dipetik Edo seberat 5 kg. Setiap 5 ons mangga dimasukkan ke dalam kantong plastik. Berapa kantong plastik mangga yang dipetik Edo?
Dapatkah kamu menemukan jawabannya?
Ikuti langkah berikut.
Langkah 1:
Diketahui:
Mangga yang dipetik Edo ... kg
Setiap kantong berisi ... ons
Langkah 2:
Ditanya:
Berapa kantong plastik mangga yang dipetik Edo?
Langkah 3:
Jawaban:
(jawabannya terdapat pada video pembelajran diatas)
Garisbawahi huruf kapital dan tanda titik yang kamu temukan dalam bacaan!
Apakah kamu menemukan kesalahan penulisan pada bacaan tersebut?
Tuliskan kembali kalimat yang salah tersebut menjadi kalimat yang benar!
Jawablah soal cerita yang berkaitan dengan satuan berat ons dan kg berikut menggunakan cara penjumlahan. Kemudian tulis jawabannya saja di buku tulismu. Sertakan nama, nomor absen dan tanggal hari ini lalu kirim ke bu guru ya
1. ibu membeli semangka seberat 5kg dan membeli rambutan seberat 50 0ns.
seluruh belanjaan ibu seberat... ons
Jawaban:
.....................................................................................
.....................................................................................
2. Titus meminta mangga milik Lani. Lani mengizinkan Titus memetik mangga sebanyak 2 kg. Kemudian ditambah lagi oleh lani sebanyak 40 ons . seluruh mangga yang dimiliki Titus sebanyak...... kg
Jawaban:
.....................................................................................
.....................................................................................
3. Fatimah memetik 20 ons cabai dan 3 kg tomat dari kebun rumahnya. Berapa ons total panen Fatimah
Jawaban:
.....................................................................................
....................................................................................
4. Siti membeli 3 kg apel. Sebanyak 20 ons digunakan untuk membuat jus.
Apel Siti tinggal ... ons
Jawaban:
....................................................................................
....................................................................................
5. Ibu meminta Anton membeli gula sebanyak 4kg, sesampai dirumah ternyata gulai yang dibeli anton hanya 30 ons. Berarti, Anton kurang membeli gula sebanyak.... kg
Jawaban:
....................................................................................
....................................................................................
Tidak ada komentar:
Posting Komentar