Hari/ tanggal :
Senin/ 10 Februari 2020
Kelas :
2
Tema/ Subtema/Pembelajaran : 6 (Merawat hewan dan Tumbuhan)/ 2 (Merawat
hewan disekitarku)/ 1
Alat peraga :
RINGKASAN
MATERI
1.
Bahasa Indonesia
Menulis
tegak bersambung dengan huruf kapital
Huruf capital adalah huruf yang digunakan
pada awak kalimat. Huruf capital juga digunakan untuk menulis nama
orang, nama tempat, mana hari dan bulan.
Berikut adalah contoh pemakaian huruf capital:
1.
Lani
memelihara banyak ayam
2.
Ayam-ayam
Lami sering bertelur.
3.
Dino
menyayangi keluarganya.
Menulis huruf tegak bersambung harus
mengikuti aturan yang benar. Berikut adalah aturan menulis tegak bersambung
menggunakan huruf capital.
Soal
Mengerjakan buku tematik 2F halaman 47 & 48.
2. SBdP
Gerak keseharian dan gerak alam
Gerak keseharian dan gerak alam
merupakan gerakan yang biasa di lakukan sehari hari yang digunakan untuk gerak
tari. Seperti gerak tari yang menirukan ayam saat makan, yaitu:
1. Posisi badam membungkuk
2. Kedua tangan diletakkan dibelakang badan
3. Kepala digerakkan mengangguk-angguk
4. Jari-jari tangan merapat.
3. Matematika
Mengukur berat benda
Gambar di atas adalah timbangan pasar atau disebut juga
timbangan bebek. Timbangan ini biasanya digunakan diwarung atau di too untuk
menimbang gula pasir, telur, minyak goring dan tepung terigu.
Tentukan alat
timbangan yang cocok untuk benda-benda berikut ini!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar